Cara Membuat Jaringan Wi-Fi Sendiri Melalui Command Prompt (Windows)
Wi-Fi juga ditulis Wifi atau WiFi) adalah sebuah teknologi terkenal yang memanfaatkan peralatan elektronik untuk bertukar data secara nirkabel (menggunakan gelombang radio) melalui sebuah jaringan komputer, termasuk koneksi Internet berkecepatan tinggi. Wi-Fi Alliance mendefinisikan Wi-Fi sebagai "produk jaringan wilayah lokal nirkabel (WLAN) apapun yang didasarkan pada standar Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE) 802.11". Meski begitu, karena kebanyakan WLAN zaman sekarang didasarkan pada standar tersebut, istilah "Wi-Fi" dipakai dalam bahasa Inggris umum sebagai sinonim "WLAN". (Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas) ngutip dikit
Baiklah kayaknya kalian sudah ngerti wifi itu apaan langsung aja siapkan alat – alat yang akan digunakan untuk bikin jaringan wifi di komputer anda.
1. Klik tombol Start pada komputer anda kemudian pilih All Program ► Accessories klik kanan pada Command Prompt kemudian jalankan dengan mode administrator.
2. Ketikkan tulisan ini pada Command Prompt tadi [“ netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid=nextandy key=123456789 ”] kemudian tekan Enter
Maka akan muncul tulisan ini dibawahnya
The hosted network mode has been set to allow.Ganti tulisan warna Biru tersebut dengan pilihan anda sendiri
The SSID of the hosted network has been successfully changed.
The user key passphrase of the hosted network has been successfully changed.
ssid=nextandy ------> Nama wifi nya
key=123456789 -----> Password wifinya
3. Untuk memulai mengaktifkan jaringan wifi anda ketik netsh wlan start hostednetwork
Jika komputer anda dimatikan maka dengan otomatis jaringan wifi anda juga akan hilang, tetapi jika komputer anda kembali dinyalakan maka jaringan wifi yang telah anda buat tadi tidak secara otomatis ikut aktif maka untuk mengaktifkannya anda hanya perlu menjalankan Command Prompt dengan mode administrator lalu lakukan langkah ke tiga4. Untuk mematikan jaringan wifi anda ketik netsh wlan stop hostednetwork pada command prompt/cmd
Tulisan ini berlanjut ke Cara menyambungkan tiga komputer menggunakan wifi
Semoga bermanfaat….
Anda sedang membaca artikel tentang Cara Membuat Jaringan Wi-Fi Sendiri Melalui Command Prompt (Windows) dan anda bisa menemukan artikel Cara Membuat Jaringan Wi-Fi Sendiri Melalui Command Prompt (Windows) ini dengan url http://nextandy509.blogspot.com/2012/11/cara-membuat-jaringan-wi-fi-sendiri.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara Membuat Jaringan Wi-Fi Sendiri Melalui Command Prompt (Windows) ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.
kalo pake komputer dengan modem speedy bisa ga ?
ReplyDeletekalo komputer anda punya wifi dijamin bisa
Deletestelah cara 3 itu gagal, itu knp y gan?
ReplyDeletestelah restart mungkin sudah bisa
Deletegan untuk Windows 8 ad ga caranya?
ReplyDeletesama aja caranya bro. cari Command Prompt win 8. klik kanan trus pilih Run as administrator. lalu ketik cara ke 2 di atas
Deletegan, gmna cara mengaktifkan cmd nya?
ReplyDeletethanks gan
ReplyDeletesangat membantu